-->

💖Shalawat Habib Muhammad Bin Husain al-Haddad

Shalawat Habib Muhammad Bin Husain al-Haddad adalah doa yang ditujukan kepada Nabi Muhammad SAWA dan keluarga dan sahabat beliau. Doa ini dinisbahkan kepada salah seorang wali besar yang merupakan salah satu dari keturunan Rasulullah yaitu Habib Husain Bin Muhammad al-Haddad. 

💖Shalawat Habib Muhammad Bin Husain al-Haddad

Pengarang kitab al-Qaul al-Lathif Fi Bayan al-Nasab al-syarif, Habib Abu Bakr Bin Abdullah al-Atthas menyatakan bahwa doa ini ditambahkan setelah Habib Husain Bin Muhammad al-Haddad wafat dan beliau dijumpai di majelis yang sedang membaca doa ini. 

Karya-karya Habib Abu Bakr Bin Abdullah al-Atthas lainnya antara lain Risalah al-kautsar, Mafatih al-Saadat Fis Shalawat Ala Sayyidi al-Sadat, dan al-Qaul al-Lathif Fi Bayan al-Nasab al-syarif.

Bacaan Sholawat Habib Muhammad Bin Husain Al Hadad

 الَّلُهَّم َص ِّل َعلَى َسِّيِدَنا ُمَحَّمٍد َصاِحِب الَّنَسِب الَّشِرْيِف َوعَلى اِلِه َوَصْحِبِه َوَسِّلْم 
Artinya: “Ya Allah, berikanlah shalawat dan salam sejahtera kepada pemimpin kami Nabi Muhammad pemilik Nasab yang mulia dan semoga shalawat tercurah kepada para keluarga dan para sahabat beliau.

Semoga bermanfaat bagi yang mau mengamalkannya.
LihatTutupKomentar
y